Jadwal Perempat Final Piala AFC 2012


Undian perempat-final Piala AFC akhirnya telah usai dan delapan tim tersisa telah mengetahui lawan-lawan yang akan mereka hadapi dalam babak tersebut.

Berdasarkan Hasil Undian Perempat Final, Semi Final, dan Final Piala AFC 2012, yang sudah dilakukan pada 14 Juni 2012, 







Berikut ini Hasil Undian Perempat Final, Semi Final, dan Final Piala AFC 2012

Perempat Final Piala AFC 2012, akan dimainkan pada 18 September 2012 (Pertandingan Pertama), dan 25 September 2012 (Pertandingan Kedua).


Perempat Final 1 (QF1):
Al-Kuwait (Kuwait) vs Al-Wehdat (Yordania).

Perempat Final 2 (QF2):
Arema (Indonesia) vs Al-Ettifaq (Saudi Arabia).

Perempat Final 3 (QF3):
Arbil (Irak) vs Kelantan (Malaysia).

Perempat Final 4 (QF4):
Chonburi (Thailand) vs Al-Shorta (Syria).

Semi Final Piala AFC 2012, akan dimainkan pada 2 Oktober 2012 (Pertandingan Pertama), dan 23 Oktober 2012 (Pertandingan Kedua).

Semi Final 1 (SF1):
Pemenang Perempat Final 1 (Winner QF1) vs Pemenang Perempat Final 2 (Winner QF2).

Semi Final 2 (SF2):
Pemenang Perempat Final 3 (Winner QF3) vs Pemenang Perempat Final 4 (Winner QF4).

Final Piala AFC 2012 akan dimainkan pada tanggal 3 November 2012.

Pemenang Semi Final 2 (Winner SF2) vs Pemenang Semi Final 1 (Winner SF1).

AFC CHAMPIONS LEAGUE/ LIGA CHAMPIONS AFC 2012.

Berikut ini Hasil Undian Perempat Final, Semi Final, dan Final Liga Champions AFC 2012 (AFC Champions League).

Perempat Final Liga Champions AFC 2012, akan dimainkan pada 19 September 2012 (Pertandingan Pertama), dan 2-3 Oktober 2012 (Pertandingan Kedua).

Perempat Final 1 (QF1):
Al-Ittihad (Saudi Arabia) vs Guangzhou Evergrande (China).

Perempat Final 2 (QF2):
Sepahan (Iran) vs Al-Ahli (Saudi Arabia).

Perempat Final 3 (QF3):
Adelaide United (Australia) vs Bunyodkor (Uzbekistan).

Perempat Final 4 (QF4):
Ulsan Hyundai (Korea Selatan) vs Al-Hilal (Saudi Arabia).

Semi Final Liga Champions AFC 2012, akan dimainkan pada 24 Oktober 2012 (Pertandingan Pertama), dan 31 Oktober 2012 (Pertandingan Kedua).

Semi Final 1 (SF1):
Pemenang Perempat Final 1 (Winner QF1) vs Pemenang Perempat Final 2 (Winner QF2).

Semi Final 2 (SF2):
Pemenang Perempat Final 3 (Winner QF3) vs Pemenang Perempat Final 4 (Winner QF4).

Final Liga Champions AFC 2012 akan dimainkan pada tanggal 9 atau 10 November 2012.

Pemenang Semi Final 2 (Winner SF2) vs Pemenang Semi Final 1 (Winner SF1).

Semoga Bermanfaat

2 komentar: